Tentang GPDI Bukit Zaitun Banuasibohou I

GPDI Jemaat Bukit Zaitun Banuasibohou I awal pelayanan ini dirintis oleh Pdm. Masman Hulu pada tahun 2009, yang akhirnya pada bulan September 2014, dilanjutkan oleh Pdt. Perianto Zamasi yang dipercayakan melayani jiwa – jiwa yang selama ini tidak melayani.  Dimana awal pelayanan hanya ada beberapa jiwa lalu bertambah sampai 39 jiwa. Dimana kami hanya beribadah di gedung darurat , yang terbuat dari kayu – kayu. Karena melihat keadaan gedung gereja darurat yang sudah tidak layak pakai karena sebagian kayunya sudah lapuk dan juga antusias jemaat untuk mempunyai rumah ibadah permanen.

  • Nama Gembala  : Pdp. Perianto Zamasi
  • Alamat Gereja    : Desa Banuasibohou I, Kec. Alasa, Kab. Nias Utara
  • Jenis Bantuan     : Penyelesaian